SEKOLAH LITERASI

Bertumbuh Berkarya Berkolaborasi

Day Care

Sekolah Bayi

Layanan pengasuhan terpadu dengan suasana senyaman rumah. Kami memberikan asuhan penuh kasih sayang, pemantauan gizi seimbang, serta stimulasi sensori-motorik yang disesuaikan dengan tahapan usia emas (golden age) ananda. Tumbuh sehat, tidur nyenyak, dan bermain ceria.

Click Here

KB

KB Melati

Program spesial untuk menumbuhkan potensi alami si kecil melalui bermain. Di sini, kami fokus pada pembelajaran literasi yang seru, habit training untuk kemandirian, serta penanaman karakter yang mencintai kearifan lokal dan lingkungan.

Click Here

TK

TK Rumahku Tumbuh

Membangun pondasi karakter anak melalui pengamalan nilai agama dalam kehidupan sehari-hari yang inklusif. Kami menstimulasi kecerdasan problem solving, menanamkan cinta literasi dan lingkungan, serta melatih anak untuk berkontribusi memberi manfaat bagi orang lain sejak dini.

Click Here

Filosofi

Kekuatan pohon terletak pada kualitas akarnya, kekuatan bangsa terletak pada kualitas generasi penerusnya dan kualitas generasi penerus ditentukan oleh semaian ilmu dan kasih sayang yang menghargai karakteristik tumbuh kembang individu yang beraneka ragam. (Septi Yati Purwandari M.Pd)

Layanan

Menghadirkan layanan literasi dan pendampingan belajar yang dapat diakses dan bermanfaat bagi masyarakat.

KhaThab Academy

Khatab Academy

KhaThab Academy adalah lembaga pendidikan berbasis literasi yang mendampingi anak belajar secara personal, menyenangkan, dan bermakna. Berlandaskan nilai keilmuan Islam klasik, kami berkomitmen membentuk tradisi belajar yang kuat dan berkarakter.

Read More

Taman Bacaan Masyarakat Cendekia

Taman Bacaan Masyarakat Cendekia

Sejak 2010, TBM Cendekia hadir mencerdaskan masyarakat melalui lebih dari 1.500 koleksi buku, terutama bacaan anak. Peraih penghargaan pengelolaan terbaik se-Sleman dan DIY pada 2019, TBM Cendekia terus konsisten menjadi ruang ilmu bagi masyarakat.

Read More
0

Guru & Tendik

0

Siswa Day Care

0

Siswa KB

0

Siswa TK

Cerita Tumbuh Kembang

Setiap anak punya ceritanya sendiri. Baca bagaimana Rumahku Tumbuh membantu ananda menemukan potensi terbaiknya, langsung dari penuturan para orang tua.

Testimoni

Apa yang dikatakan orang tua siswa

Bunda Anisa, Ibunda Aruna (1,5 Tahun)
Awalnya berat hati meninggalkan anak untuk kembali bekerja. Tapi melihat progres Aruna di Daycare Rumahku Tumbuh, saya jadi tenang. Laporan hariannya detail, makanannya sehat, dan yang paling penting, Aruna selalu pulang dalam keadaan bersih dan ceria. Terima kasih sudah menjadi rumah kedua yang aman.
Bunda Anisa, Ibunda Aruna (1,5 Tahun)
Awalnya berat hati meninggalkan anak untuk kembali bekerja. Tapi melihat progres Aruna di Daycare Rumahku Tumbuh, saya jadi tenang. Laporan hariannya detail, makanannya sehat, dan yang paling penting, Aruna selalu pulang dalam keadaan bersih dan ceria. Terima kasih sudah menjadi rumah kedua yang aman.
Bunda Anisa, Ibunda Aruna (1,5 Tahun)
Bunda Anisa, Ibunda Aruna (1,5 Tahun)
Mama Dika, Ibunda Dika (KB)
"Dulu Dika sangat pemalu dan tergantung banget sama pengasuh. Sejak masuk KB Melati, perubahannya drastis! Sekarang dia bangga banget bisa pakai sepatu sendiri dan membereskan mainannya. Program habit training -nya benar-benar terasa manfaatnya di rumah."Mama Dika , Ibunda Dika (KB)
Mama Dika, Ibunda Dika (KB)
"Dulu Dika sangat pemalu dan tergantung banget sama pengasuh. Sejak masuk KB Melati, perubahannya drastis! Sekarang dia bangga banget bisa pakai sepatu sendiri dan membereskan mainannya. Program habit training-nya benar-benar terasa manfaatnya di rumah."Mama Dika, Ibunda Dika (KB)
Mama Dika, Ibunda Dika (KB)
Mama Dika, Ibunda Dika (KB)
Ayah Budi, Ayah dari Kevin (TK B)
Saya suka cara Rumahku Tumbuh mengajarkan calistung tanpa membebani anak. Anak saya belajar membaca lewat permainan, jadi dia nggak stres malah ketagihan baca buku. Nilai toleransi dan sopan santun yang diajarkan juga sangat membekas. Siap mental masuk SD!"
Ayah Budi, Ayah dari Kevin (TK B)
Saya suka cara Rumahku Tumbuh mengajarkan calistung tanpa membebani anak. Anak saya belajar membaca lewat permainan, jadi dia nggak stres malah ketagihan baca buku. Nilai toleransi dan sopan santun yang diajarkan juga sangat membekas. Siap mental masuk SD!"
Ayah Budi, Ayah dari Kevin (TK B)
Ayah Budi, Ayah dari Kevin (TK B)

Berita Terkini

Artikel dan berita terbaru dari Rumahku Tumbuh

By
Oct 28 2025

Percobaan Pelangi Dalam Air

Kali ini teman-teman kecil di sekolah Rumahku Tumbuh sedang bermain percobaan membuat pelangi di air. Bahan-bahan yang...
By
Oct 16 2025

Berkunjung Ke Kantor Damkar

Kali ini kegiatan minitrip sekolah Rumahku Tumbuh berkunjung ke kantor Pemadam Kebakaran Universitas Gajah Mada di...
By
Sep 29 2025

SERUNYA BERSEPEDA!!

Bersepeda adalah salah satu kegiatan yang menyenangkan. Kali ini teman-teman dan guru di sekolah rumahku tumbuh...
By
Sep 04 2025

Berkunjung Ke Perpusda

Kali ini murid-murid kelas akar sekolah TK Rumahku Tumbuh melakukan kunjungan ke Pepustakaan Daerah Kabupaten Sleman,...
By
Jul 30 2025

PARENTING PERDANA TAHUN AJARAN 2025/2026 DI RUMAHKU TUMBUH

Mengawali tahun jaran baru 2025/2026 di sekolah rumahku tumbuh mengadakan kegiatan parenting untuk orang tua. Sabtu...
By
Jul 28 2025

OUTING KLUB LITERASI ANAK

Klub literasi anak adalah salah satu esktra kurikuler yang ada di sekolah TK rumahku tumbuh. Klub literasi anak...
By
Jun 30 2025

Workshop My Fun Math di Akar Tumbuh Melati

            Untuk meningkatkan kualitas tenaga pendidik di sekolah akar tumbuh melat...
By
Jun 23 2025

PENTAS TUTUP TAHUN 2024/2025

Setiap akhir tahun ajaran rutin di selenggarakan pentas tutup tahun di sekolah Akar Tumbuh Melati. Kali ini acara...
By
Jun 04 2025

Lomba Drum Band

1 juni 2025 sekolah Rumahku Tumbuh mengikuti lomba drum band tingkat TK di Bantul, lomba ini diselenggarakan oleh...
By
May 22 2025

AYO BACA FESTIVAL, MENEBAR SEMANGAT MEMBACA DI HARI BUKU NASIONAL

Perayaan hari buku nasional tahun 2025 di TBM Cendekia dan Sekolah Akar Tumbuh Melati kali ini sangat meriah, hal ini...